GORAJUARA- Nasi merupakan bahan makanan pokok yang dikonsumsi sebagian besar masyarakat Indonesia.
Kandungan karbohidrat yang mengenyangkan dalam nasi membuatnya jadi makanan wajib bagi sebagaian besar warga Indonesia.
Rasa nasi yang enak dan mengenyangkan juga menjadi salah satu faktor yang membuat nasi banyak digemari.
Baca Juga: Ramadhan 2023: Begini Suasana Buka Puasa Bersama di Markas Chelsea di Stamford, Ramai dan Syahdu!
Kemudahan dan kepraktisan dalam mengolah beras menjadi nasi, juga menjadi salah satu faktor nasi menjadi makanan favorit di Indonesia.
Dijaman yang modern seperti saat ini, memasak nasi bisa dilakukan menggunakan alat bernama Magic Com atau Rice Cooker.
Namun terkadang, kita menemukan banyak kendala setelah memasak nasi, yaitu menempel pada lapisan teflon atau panci penanak nasi.
Baca Juga: Lebaran Sebentar Lagi, Ini Dia Syarat Penukaran Uang Rupiah Baru Melalui Layanan Kas Keliling
Akibatnya lapisan teflon menjadi berkerak, lengket dan susah dibersihkan akibat nasi yang menempel.
Lalu bagaimana caranya agar nasi yang sudah matang tidak menempel pada lapisan teflon.
Berikut ini ada tiga tips mudah memasak nasi anti lengket, yang bisa dicoba dirumah.
Baca Juga: Ramadhan 2023 : Tidur Adakah Ibadah Saat Puasa? Yuk, Simak berikut Penjelasannya
Kalian bisa mencoba salah satu tips mudah ini dirumah, dijamin nasi tidak akan lengket dan menempel pada teflon:
1. Campurkan nasi yang sudah dicuci dan diberi air dengan satu sampai dua sendok makan minyak goreng sebelum dimasak
Artikel Terkait
Prediksi One Piece 1080: Pulau Egghead Siap-Siap Hilang dari Peta! Luffy vs Angkatan Laut dan Kurohige
Pembalap MotoGP Miguel Oliveira Maafkan Marc Marquez Atas Insiden Tabrakan di Sirkuit Algarve
Webtoon Tower of God Episode 134: Mimpi Buruk Lo Po Bia Traumerei, Buku Terlarang Sejarah Menara
Diharapkan Kembali Untuk Menyelamatkan Ikatan Cinta, Amanda Manopo Malah Akan Segera Main Film
Viral, Tahanan Mapolsek Maro Sebo di Jambi Diizinkan Memeluk Langsung Putrinya oleh Anggota Polisi