GORAJUARA - MBC “Big Mouth” membagikan poster terbaru yang dibintangi oleh Lee Jong Suk dan Yoona SNSD.
“Big Mouth” adalah drama noir tentang pengacara kelas tiga yang bertanggung jawab atas kasus pembunuhan yang mengubahnya menjadi seorang penipu dalam semalam dan dijuluki “Big Mouth”.
Dalam rangka untuk bertahan hidup dan melindungi keluarganya, ia harus mengekspos konsipirasi besar di antrar kelas istimewa.
Baca Juga: MotoGP Belanda 2022: Fabio Quartararo Bersaing Ketat Raih Poin dengan Aleix Espargaro
Lee Jong Suk berperan sebagai Park Chang Ho, seorang pengacara kelas tiga dengan tingkat keberhasilan 10 persen yang tiba-tiba menjadi penipu terkenal “Big Mouth”.
Yoona sendiri berperan sebagai Go Mi Ho, istri dari Park Chang Ho, seorang perawat yang cerdas dan percaya diri.
Pasangan suami istri ini berkerja sama untuk menghadapi dinding otoritas yang dijual untuk menyelamatkan satu sama lain.
Baca Juga: Adik Ipar Vannesa Angel, Memulai Debut Dibidang Seni Peran, Fujianti Utami Langsung Jadi Peran Utama
Artikel Terkait
Sinopsis Drama Korea 'Snowdrop' Berlatar Tahun 1987-an
Song Hye Kyo, Sah Isi Peran Utama Drama Korea Baru 'The Glory'
Netflix Kembali Hadirkan Drama Korea, Kini Genre Sci-Fi 'The Silent Sea'
Netflix Umumkan Drama Korea Sweet Home Season 2 dan 3
Liburan Sebentar Lagi! Daripada Gabut Nih Rekomandasi Drama Korea yang Bakal Tayang Bulan Ini