GORAJUARA – Banyak netizen yang melihat penampilan Arya Saloka yang terlihat kurus saat di panggung Indonesian Drama Series Awards 2022 (IDSA 2022).
Hal ini membuat banyak netizen bertanya-tanya mengapa Arya Saloka terlihat kurus saat di panggung IDSA 2022. Bahkan beberapa di antara mereka berspekulasi hal lain.
Ternyata ada alasan tertentu mengapa Arya Saloka terlihat kurus saat acara penghargaan Indonesian Drama Series Awards 2022 (IDSA 2022).
Di panggung IDSA 2022, Arya Saloka nampak terlihat lebih kurus. Hal ini membuat netizen banyak berspekulasi, apakah dirinya tidak terawat, atau karena tuntutan dari serial Netflix Gadis Kretek.
Hal ini nampaknya akan terjawab. Dalam kanal YouTube Ayu Dewi, ia bertanya mengapa penampilan Arya Saloka lebih kurus. Kemudian, ia juga lanjut bertanya apakah karena tuntutan dari serial Netflix Gadis Kretek atau tidak.
Sebelum menjawab hal tersebut, perlu diketahui bahwa Arya Saloka akan berperan sebagai Lebas dalam serial Netflix Gadis Kretek.
Baca Juga: Susah Banget Dapatkan Frenkie de Jong, MU Mulai Pindah ke Lain Hati, 2 Pemain Ini Jadi Incaran
Lebas yaitu sosok sutradara urakan yang tak terlalu fokus pada perusahaan Kretek Radja milik Soerajda atau Romo.
Artikel Terkait
Tak Tergoda Amanda Manopo dan Masih Langgeng, Ternyata Begini Cerita Arya Saloka Nikahi Putri Anne
Arya Saloka dan Putri Anne Kompak Lakukan Ini di Tengah Isu Selingkuh dengan Amanda Manopo
Hapus Foto dengan Putri Anne dan Tampilkan Foto Amanda Manopo, Begini Penjelasan Arya Saloka
Rumah Tangga Arya Saloka dan Putri Anne Diisukan Retak, Kata Siapa? Ini Tanggapan Sahabat Dekat Mereka
Panggilan Ini Bisa Jadi Kode Keras Arya Saloka Bakal Balik Lagi ke Ikatan Cinta