GORAJUARA – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengunggah di akun sosial media beberapa gambar yang menginfokan 10 teratas destinasi di dunia paling bikin bahagia versi Club Med.
Dalam postingan tersebut, ternyata Bali menempati urutan pertama, mengungguli Las Vegas, New Orleans, dan Barcelona. It's amazing.
Berikut daftar 10 teratas destinasi liburan di dunia paling bikin bahagia versi Club Med:
Baca Juga: Barokah! Alfamart Beri Apresiasi hingga Kenaikan Jabatan untuk Amelia
1. Bali, Indonesia
2. Las Vegas, Amerika Serikat
3. New Orleans, Amerika Serikat
4. Barcelona, Spanyol
5. Amsterdam, Belanda
Artikel Terkait
Sekolah Sebagai Objek Wisata Pendidikan
Menjual Sekolah Untuk Wisata Edukasi
Asia Farm Hayday Pekanbaru, Menawarkan Nuansa Wisata ala Eropa
Surganya Para Pecinta Travel, Berikut Beberapa Tempat Wisata Menarik di Jepang