Terbaru, penyanyi Ghea Youbi mengungkapkan hal yang menarik tentang Bunda Corla. Hal itu sebagaimana diposting di akun instagram miliknya.
Baca Juga: Waduh! Bunda Corla Tak Bisa Tidur Gara Gara Dapat DM dari Agnez Mo, Ini Isi Pesannya
"Panutan baruku, bundah kitah semuah.
Tau bunda pertama kali ada orang tag aku karena bunda roasting laguku dari viewers live 2000 sampe sekarang ratusan ribu bahkan jutaan makhluk hidup terhibur oleh bunda hihi," tulisnya.
"MasyaaAllah. Gak ada yang gak mungkin di dunia ini, banyak banget pembelajaran yang aku ambil dari bunda. Terimakasih banyak bundah, sehat selalu semoga kebahagiaan selalu menyertai bunda," tulisnya lewat akun @gheayoubi.***
Artikel Terkait
Bunda Corla Ditraktir Makan Ketoprak Cobek Segerobak Sama Raffi Ahmad, ini kata netizen.
Bantah Nikita Mirzani, Dewi Perssik Sebut Kenal Bunda Corla Sejak Pacaran: Ya pasti sirik lah...
Bunda Corla Waria Bernama Asli Idrus? Dewi Perssik Sebut Kenal Bunda Corla Sejak Pacaran, Dia Itu..
Ayu Ting-Ting Beri Hadiah Ke Bunda Corla, Netizen: Awas Nanti Musuhan Lagi Sama Nikita Mirzani!
Waduh! Bunda Corla Tak Bisa Tidur Gara Gara Dapat DM dari Agnez Mo, Ini Isi Pesannya
Sebut Aksinya Vulgar dan Kasar, Bunda Corla Diminta Farhat Abbas Segera Pulang ke Jerman
Alamak Bunda Corla Baku Hantam sama Nikita Mirzani, Bikin Geger Orang Sekitar
Usai Disebut Transgender, Masa Lalu Bunda Corla Dibongkar Sahabatnya